8 Manfaat Buah Gandaria Bagi Kesehatan Tubuh dan Kandungan Nutrisi Didalamnya

Manfaat buah Gandaria bagi kesehatan tubuh dan kandungan nutrisi didalamnya-Tangkap layar-tangselexpres

KORANLINGGAUPOS.ID - Banyak manfaat buah gandaria bagi kesehatan tubuh dan kandungan nutrisi didalamnya. Tak hanya itu, cara pengolahan juga perlu diketahui untuk bisa mendapatkan manfaat buah gandaria tersebut.

Banyaknya manfaat yang tersimpan didalam buah gandaria tak lepas dari melimpahnya kandungan nutrisi dalam buah tersebut.

Kandungan nutrisi dalam buah gandaria, contohnya seperti protein, serat, kalsium, fosfor, zat besi, vitamin C dan masih banyak lagi.

Buah gandaria sendiri merupakan salah satu jenis buah tropis asal Indonesia yang kini sudah mulai menyebar ke berbagai penjuru dunia karena manfaatnya.

BACA JUGA:7 Buah Terbaik yang Cocok Dimakan Saat Sahur Agar Kenyang Lebih Lama

Penasaran apa saja manfaat dari buah gandaria untuk kesehatan?

Dikutip dari berbagai sumber berikut ini adalah beberapa manfaat buah gandaria untuk kesehatan, di antaranya.

1. Menjaga Kesehatan Kulit

Buah gandaria mengandung cukup banyak vitamin C yang mampu membantu produksi jaringan kalogen yang baik untuk kesehatan kulit. 

BACA JUGA:Catat Inilah 7 Manfaat Buah Pala Bagi Kesehatan Tubuh

Selain itu, kandungan air dalam buah gandaria mampu melembabkan kulit sehingga tampak lebih cerah dan sehat.

2. Mempercepat Proses Penyembuhan

Selain itu, melimpahnya kandungan vitamin C buah gandaria membuat buah ini mampu mempercepat regenerasi sel-sel dalam tubuh. 

Sehingga mengkonsumsi buah gandaria dapat membantu dalam pembentukan kolagen dan metabolisme protein.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan