Maung Bandung Pesta Gol? Prediksi Semen Padang vs Persib Bandung, Liga 1 2025, Pekan 27

Pertarungan di Stadion H. Agus Salim, Padang, dalam jadwal pertandingan pekan 27 Liga 1 2025 antara Semen Padang vs Persib Bandung diagendakan pada Senin 10 Maret 2025 mulai pukul 21.00 WIB.-Foto: tangkapan layar-TRB.

KORANLINGGAUPOS.ID - Jadwal pertandingan pekan 27 Liga 1 2025 menyajikan laga sengit antara Semen Padang vs Persib Bandung.

Duel antara Semen Padang vs Persib Bandung di pertandingan pekan 27 Liga 1 2025 akan menjadi kans tim tamu Maung Bandung (julukan Persib Bandung) berpesta gol.

Jadwal pertandingan pekan 27 Liga 1 2025 antara Semen Padang vs Persib Bandung akan digelar pada Senin 10 Maret 2025 mulai pukul 21.00 WIB.

Jalannya laga di Stadion H. Agus Salim, Padang antara Semen Padang vs Persib Bandung di pertandingan pekan 27 Liga 1 2025 dapat disaksikan via live streaming Vidio.

BACA JUGA:Misi Borneo Menghentikan Keganasan Dewa United, Liga 1 2025, Pekan 27 & Cek Jam Tayang Indosiar

BACA JUGA:Bak Bumi dan Langit, Prediksi Manchester United vs Arsenal, Liga Inggris 2024/2025, Pekan 28, Main Kapan?

Perkiraan Susunan Pemain Semen Padang vs Persib Bandung:

  • Semen Padang (4-4-2): Arthur Augusto, Dimas Saputra, Frendi Saputra, Bima Reksa, Zidane Afandi, Filipe Chaby, Rosad Setiawan, Gala Pagamo, Firman Juliansyah, Cornelius Stewart, Bruno Gomes.
  • Pelatih: Eduardo Almeida
  • Persib Bandung (3-5-2): Kevin Ray Mendoza, Gustavo França, Kakang Rudianto, Beckham Putra, Mateo Kocijan, Edo Febriansyah, Adam Alis, Marc Klok, Ciro Alves, Tyronne del Pino, David da Silva.
  • Pelatih: Bojan Hodak

Head to Head (H2H) Semen Padang vs Persib Bandung:

Hasil Lima Pertemuan Terakhir Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1:

  • 01-11-2024 Persib Bandung vs Semen Padang 1-1
  • 18-09-2019 Persib Bandung vs Semen Padang 1-1
  • 29-05-2019 Semen Padang vs Persib Bandung 0-0
  • 09-09-2017 Persib Bandung vs Semen Padang 2-2
  • 13-05-2017 Semen Padang vs Persib Bandung 0-0

BACA JUGA:Penentuan yang Terkuat! Prediksi PSG vs Liverpool, Leg 1, Liga Champions 2025, 16 Besar, Live TV Apa?

BACA JUGA:Los Blancos Bangkit? Prediksi Real Madrid vs ATM, Liga Champions 2024/2025, Babak 16 Besar, Leg 1, Live Kapan?

Hasil Lima Pertandingan Terakhir Semen Padang di Liga 1:

  • 05-03-2025 Dewa United vs Semen Padang 6-0
  • 01-03-2025 Semen Padang vs PSBS Biak 1-1
  • 21-02-2025 Persis Solo vs Semen Padang 1-1
  • 14-02-2025 Semen Padang vs Persita Tangerang 2-0
  • 08-02-2025 Barito Putera vs Semen Padang 2-1

Hasil Lima Pertandingan Terakhir Persib Bandung di Liga 1:

  • 05-03-2025 Persib Bandung vs Persik Kediri 4-1
  • 01-03-2025 Persebaya Surabaya vs Persib Bandung 4-1 
  • 22-02-2025 Persib Bandung vs Madura United 0-0 
  • 16-02-2025 Persija Jakarta vs Persib Bandung 2-2 
  • 09-02-2025 PSIS Semarang vs Persib Bandung 0-1 

Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan