Cegah Sembelit, 10 Bahaya Bagi Tubuh Karena Kurang Minum Air Putih, Nomor 3 Salah Satunya

Selasa 02 Jan 2024 - 10:26 WIB
Reporter : JASMADI
Editor : DHAKA R PUTRA

Jika kekurangan minum air putih, urin menjadi berwarna lebih gelap dan kalian akan jarang buang air kecil. 

Melihat warna urin tersebut dapat menentukan sendiri apakah mengalami dehidrasi. 

BACA JUGA:10 Khasiat Rebusan Daun Pepaya Yang Luar Biasa untuk Kesehatan,Yuks Simak Disini

Urin yang berwarna gelap terjadi karena urin sudah bercampur dengan produk limbah dari tubuh seperti natrium dan urea.  

8.Sakit Kepala

Jika mengalami sakit kepala, ada kemungkinan kalian tidak mendapatkan cukup air. 

Kekurangan cairan pada tubuh menyebabkan peregangan saluran darah di otak sehingga menyebabkan sakit kepala. 

BACA JUGA:Banyak Orang yang Belum tahu, Ternyata Inilah 6 Manfaat Air Hujan Bagi Kesehatan Tubuh

Dengan mencukupi kebutuhan air dapat membantu mengurangi gejala sakit kepala pada orang yang mengalami migrain.

9.Sering Sakit

Air membantu mengeluarkan racun, limbah dan bakteri dari tubuh. 

Jika sering sakit, kalian mungkin perlu minum lebih banyak air untuk menjaga kekebalan tubuh, bebas dari racun dan berfungsi pada tingkat yang optimal.

BACA JUGA:6 Manfaat Gerakan Shalat untuk Kesehatan Fisik, Salah Satunya untuk Kesuburan Wanita

10.Olahraga tidak optimal 

Selama berolahraga tubuh kehilangan air dan elektrolit melalui keringat. Kekurangan cairan dapat menurunkan kekuatan, daya tahan dan tenaga, serta mempengaruhi kinerja olahraga. 

Penting untuk minum sebelum, selama dan setelah berolahraga untuk mengganti kehilangan cairan dan elektrolit. 

Kategori :