6 Perbedaan Mobil MPV Mewah, Lexus LM dan Toyota New Alphard Ada Kemiripan

6 Perbedaan Mobil MPV Mewah, Lexus LM dan Toyota New Alphard Ada Kemiripan-tangkap layar-JASMADI

Kemudian, soal efisiensi konsumsi bahan bakar, ternyata terdapat perbedaan signifikan.

BACA JUGA:Mobil SUV Berkapasitas 5 Orang Laku Keras, Sejak di Luncurkan

Mobil mewah memang tidak terlalu memikirkan bagaimana harus irit BBM, Lexus LM sendiri menghabiskan satu liter untuk jarak 13,3 kilometer saja di rute campuran.

Menariknya, konsumsi BBM Toyota Alphard New malah lebih boros dengan kisaran 10-12 kilometer per liter. Ini berlaku untuk tipe 3.5 maupun 2.5.

Namun, berhubung kapasitas tangki Alphard lebih besar, maka perkiraan jadi jarak tempuhnya bisa lebih jauh.

Dengan mengisi bensin penuh, New Alphard dapat melaju sejauh maksimal 900 kilometer.”

BACA JUGA:Inilah Penjualan Mobil Paling Laris, Pada Bulan Januari 2024 

3.Eksterior

MPV Lexus LM memiliki desain eksterior elegan dan modern. Meskipun berdimensi besar, tetapi bentuknya tetap proporsional.

Grill mobil ini sangat khas dengan emblem L di tengahnya. Desain grille beraksen chrome yang besar memberi kesan kokoh.

Ditambah lagi desain lampu depan yang sudah sepenuhnya LED. Sangat terang sekaligus berteknologi terkini.

BACA JUGA:Siapa Sangka, Mobil Hybrid Asal China Kini Lebih Murah dari Mesin Bensin

Dari sisi samping, terlihat desain tiga dimensi pada velg berukuran 18 inci yang mencolok, ornamen berbentuk panah pada pilar tengah juga membuat LM 350 semakin apik dari samping.

Secara keseluruhan, desain eksterior Lexus LM menggambarkan MPV mewah untuk kalangan eksekutif.

Sebagai perbandingan, panjang mobil Toyota All New Alphard adalah hanya selisih 9,5 cm lebih pendek dari Lexus LM, tinggi dan lebarnya sama.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan