5 Bahan Dapur Ampuh Pengusir Cicak, Tanpa Mengeluarkan Banyak Biaya, Bisa dengan Campuran Odol

5 Bahan Dapur Ampuh Pengusir Cicak, Tanpa Mengeluarkan Banyak Biaya, Bisa dengan Campuran Odol-tangkap layar-JASMADI

KORANLINGGAUPOS.ID - Cicak merupakan salah satu hewan yang hidupnya merayap di tembok atau di dinding di sekitar area rumah.

Pastinya kalian semua sudah tidak asing dengan kehadiran hewan merayap satu ini, di setiap rumah-rumah yaitu cicak.

Hewan ini merupakan hewan pemakan serangga kecil seperti nyamuk, kupu-kupu kecil hingga lalat untuk itu mereka bersarang dan berkembang biak di tempat yang banyak serangga-serangga kecil.

Meskipun dapat membantu mengurangi nyamuk dan lalat, populasi cicak yang berlebih juga dapat mengganggu kita semua.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Inilah 6 Rekomendasi Tanaman Hias Pengusir Cicak Dari Rumah

Sebenarnya ada banyak cara untuk mengusir cicak, salah satunya menggunakan bahan dapur pengusir cicak yang dinilai efektif, bisa dengan campuran odol.

Dengan menggunakan bahan dapur dan campuran odol ini, kita tidak perlu repot repot mengeluarkan banyak biaya atau modal.

Berikut 5 bahan dapur ampuh pengusir cicak, tanpa mengeluarkan banyak biaya, bisa dengan campuran odol: 

1.Kulit Telur dan odol

BACA JUGA:Apakah Masih Layak Dikonsumsi Bila Makanan Tersentuh Cicak? Yuk Pertimbangkan 2 Faktonya Sebelum Dibuang

Kulit telur merupakan salah satu sisa dapur yang tidak disukai cicak dan dengan campuran odol.

Bau menyengat dari cangkang akan membuat cicak kesal, namun ingatlah untuk mengeringkan cangkang telur terlebih dahulu.

Bahkan setelah dikeringkan, kulit telur tidak boleh dicuci agar aromanya tetap kuat dan efektif mengusir cicak, lalu berikan campuran odol.

2.Bawang putih, bawang bombay dan odol

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan