5 Resep Rebusan Serai Rendah Kolesterol untuk Berbuka Puasa

Kamis 14 Mar 2024 - 11:00 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

- Cuci bersih serai, geprek dan iris tipis.

- Iris tipis daun pandan. 

- Rebus air hingga mendidih, masukkan serai dan pandan. Didihkan selama 5 menit.

- Angkat dan saring air rebusan serai ke gelas. 

BACA JUGA:4 Cara Membuat Rebusan Daun Pandan, Penurun Asam Urat dan Kolesterol

- Tambahkan madu dan perasan jeruk nipis secukupnya, nikmati selagi hangat.

2. Resep Rebusan Serai Jahe

Bahan:

- 400 ml air

- 4 cm jahe

- 2 batang serai

Cara membuat:

BACA JUGA:Inilah 8 Manfaat Minum Air Rebusan Mengkudu untuk kesehatan, Yuk Simak Disini

- Rebus air hingga mendidih.

- Cuci berish serai dan jahe.

- Iris tipis lalu tumbuk keduanya hingga cukup hancur kemudian masukkan ke dalam air mendidih.

Kategori :