Ada 12 Pahlawan Nasional dari Sumatra, Ini Daftar Nama dan Profilnya
Ada 12 Pahlawan Nasional dari Sumatra, Ini Daftar Nama dan Profilnya-Tangkap Layar-
Ia sangat keras kepala dalam menolak perdamaian yang ditawarkan Belanda dan akhirnya melarikan diri ke Malaysia setelah benteng pertahanannya jatuh pada 1838.
Ia wafat di sana dan dikenang sebagai pahlawan nasional.
5. Raja Ali Haji
Raja Ali Haji, pahlawan dari Riau yang lahir pada 1808, dikenal sebagai Bapak Bahasa Indonesia.
Beliau menulis karya-karya penting dalam bidang sastra, termasuk Gurindam Dua Belas yang menjadi acuan dalam perkembangan bahasa Melayu.
Karya-karyanya juga sangat berpengaruh pada pengembangan bahasa Indonesia.
Gelar pahlawan nasional diberikan pada beliau pada 10 November 2004.
BACA JUGA:4 Fakta Unik Dibalik Makam Pahlawan Patria Bukit Sulap Lubuklinggau
BACA JUGA:Lihat Keseruan RA Az-Zuhdi Lubuklinggau Peringati Hari Pahlawan 2023
6. Sultan Mahmud Badaruddin II
Sultan Mahmud Badaruddin II adalah Sultan Palembang yang berperan besar dalam Perang Menteng melawan penjajahan Belanda.
Ia memerintah pada 1803–1813 dan 1818–1821.
Setelah ditangkap oleh Belanda pada 1821, beliau diasingkan ke Ternate.
Sultan Mahmud Badaruddin II dinobatkan sebagai pahlawan nasional pada 29 Oktober 1984.
7. A.M. Thalib